Tempat Service TV Terdekat di Puger – Jember Selatan
DARA SERVICE ELEKTRONIK
JEMBER, beritadi.com – Jika Anda memiliki peralatan elektronik, Anda harus siap membiayai pemeliharaannya, karena perangkat elektronik akan semakin rusak jika semakin lama digunakan. Televisi merupakan salah satu perangkat elektronik yang sering digunakan masyarakat untuk hiburan di rumah.
Baca juga: 6 Tips Merawat Kulkas Agar tidak Cepat Rusak
TV memang menjadi hiburan ketika anda sedang bersantai bersama keluarga, namun ketika televisi rusak, seolah suasana menjadi sepi dan hilang begitu saja.
Seperti dialami Sri Ningsih (32) warga Puger wetan menunjukkan TV-nya yang rusak.
"Terasa sepi banget kalau tidak ada TV mas. Waktu TV rusak aja gimana gitu, enggak enak banget. Ada HP juga sama aja. Rasanya beda, mending nonton TV saja. HP itu bosen kalau TV kan nyala terus.” kata Sri.
Dara Service Elektronik
Setelah mencari informasi tukang servis elektronik, yang kemudian langsung menghubungi jasa service terdekat, khususnya untuk wilayah Puger dan sekitarnya di Kabupaten Jember Jawa Timur.Spesialis Service TV
+ TV Plasma
+ TV LED
+ TV LCD
+ TV Smart UHD
+ TV Tabung
+ DLL
Tujuan memperbaiki seperti yang dilakukan bertujuan untuk memperpanjang usia, serta mengembalikan perangkat kembali dalam kondisi normal dan berfungsi dengan baik.
"Setelah dibawa ke Dara Elektronik akhirnya TV saya kembali normal,” ungkapnya.
Baca juga: 4 Penyebab TV LED Rusak yang Harus Diwaspadai dan Solusinya
Ia juga menambahkan, telepon seluler (HP) tidak bisa menggantikan siaran televisi. Tak hanya membuang-buang kuota, melihat layar ponsel juga bisa merusak mata.
TV menjadi teman dalam menjalani peran sebagai ibu rumah tangga di rumah. Selain sinetron, ia juga suka menonton tayangan kompetisi dangdut hingga kompetisi hafiz Qur'an.
"Daripada main handphone, mendingan nonton TV saja lebih enak dan nyantai," pungkasnya.
Leave Comment Hide Comment